Arena Bola-Pendapat Dari Luis Milla Tentang Duo Persebaya
Dua pemain dari klub persebaya tersebut telah bergabung dalam kegiatan TC dari Tim nasional U-23 di lapangan ABC , daerah Senayan , Jakarta sejak pada tanggal 16 Januari 2018. untuk kegiatan dari pemusatan latihan tersebut akan berakhir pada tanggal 21 januari 2018 .
Hal ini bisa menjadi sebuah cacatan bagi Rachmat Irianto dan Irfan Jaya, sebab ini adalah yang pertama kalinya kedua pemain tersebut mendapatkan panggilan bermain di Tim nasional U-23, walau pun demikian pemanpilan dari kedua duo persebaya diatas lapangan sanggup untuk menarik perhatian dari Luis Milla.
"Coach Luis Milla telah beberapa kali membicarakan kalau mereka memiliki sebuah potensi yang cukup bagus. hal ini bisa di lihat melalui Progres yang berlangsung pada hari ini dan mereka telah tampil dengan Luar Biasa" ujar dari Assisten luis Milla, Bima Sakti di Lapangan ABC, daerah senayan, jakarta , Rabu.(17/1/2018).
Dengan turut bergabungnya kedua pemain persebaya tersebut akan menambah persaingan di lini sayap dan bek tengah . dengan adanya kedatangan dari Rachmat irianto membuat stok dari pemain berposisi bek tengah makin bertambah yang sebelum sudah di isi oleh Hansamu Yanna Pranata , Andy Setyo dan Bagas Adi Nugroho.
Sementara itu untuk saingan dari Irfan yang berada di posisi sayap kiri dari Tim nas U-23 terbilang tidaklah muda sebab pemain yang pernah meraih penghargaan sebagai pemain terbaik di liga 2 pada musim 2017 harus bersaingan dengan Osvaldo Ardilles Haay dan Febri Hariyadi untuk bisa mendapatkan tempat pertama.
Post a Comment